Artikel Terkini
Indeks
(Kim News) Pj. Bupati Kulon Progo ibu Ni Made Dwipanti Indrayanti, S.T., M.T., beserta rombongan OPD se Kabupaten Kulon Progo menghadiri Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) tahun 2024 di Wilayah Kapanewon Kokap dan Kapanewon Pengasih. Di Kapanewon Kokap di laksanakan di Kalurahan Hargorejo
- 17 Mei 2024
- admin
- Berita Desa

(KIM News)Ā Wereng adalah istilah yang umumnya merujuk kepada sekelompok serangga kecil yang menjadi hama bagi tanaman padi. Wereng biasanya menghisap cairan tumbuhan dari batang dan daun tanaman padi, yang dapat menyebabkan kerusakan pada tanaman dan bahkan menurunkan hasil panen. Ada berbagai jenis
- 10 Mei 2024
- ARI WIBOWO
- Berita Desa

(KIM MS News) Senin 1 April 2024, Pemerintah Kalurahan Karangsari dan Pusat Rehabilitasi YAKKUM mengadakan kegiatan bersama. Lurah kalurahan Karangsari dalam sambutannya menjelaskan bahwa selama ini pemerintah Kalurahan sangat terbantu dengan adanya kolaborasi dan kerjasama yang dilakukan dengan Pusat
- 17 April 2024
- ARI WIBOWO
- Berita Desa

Paparan Perencanaan Jalan Lingkungan Wilayah B,Jalan Lingkungan Wilayah D,Ā Hari : KamisTanggal : 28 Maret 2024Waktu : 08.30 WIB s.d. selesaiTempat : Ruang Rapat VIP DPUPKP
- 03 April 2024
- ARI WIBOWO
- AGENDA

Pemberitahuan dan Permohonan BantuanPenyampaian Informasi perihal BantuanATENSI YAPI Kemensos Dengan ini kami sampaikan kami sampaikan hal-hal sebagai berikut:1. Wali dari penerima Program ATENSI YAPI dimohon untuk mengisi aplikasipembukaan rekening tabungan (formulir sudah dibawa oleh KPKD masingmasing
- 03 April 2024
- ARI WIBOWO
- AGENDA

Pengelolaan Geopark Jogja SegmenKabupaten Kulon Progo Dalam rangka mewujudkan pengelolaan Geopark Jogja yang terpadu, sinergisdan kolaboratif terutama pada segmen Kabupaten Kulon Progo, sekaligusmenindaklanjuti amanat Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 71Tahun 2022 pasal 76 dan 79,
- 03 April 2024
- ARI WIBOWO
- AGENDA

WORKSHOP RINTISAN KALURAHAN BUDAYA KATEGORI TUMBUH Hari, tanggal : Senin, 25 Maret 2024 (12.30 WIB s.d. selesai)Selasa, 26 Maret 2024 (12.30 WIB s.d. selesai)Tempat : Exhibition Hall Taman Budaya Kulon Progo NB : Kalurahan dimohon mengajak 1 (satu) orang pembina/pelatih seni dan membawa fotocopyktp
- 03 April 2024
- ARI WIBOWO
- AGENDA

(KIM News) Minggu sore 31-3-2024 Wilayah RT diĀ Padukuhan Josutan menggelar acara adat "Kepungan selikuran" acara kepungan yang berarti berkumpul dengan membawa makanan dari rumah untuk dibawa kesuatu tempat. Kepungan merupakan tradisi turun temurun. ada dua acara kepungan berdasarkan tanggal yang sering
- 31 Maret 2024
- ARI WIBOWO
- Berita Desa